Mei 2022
BNNP DIY Gelar Kegiatan Penyuluhan Narkoba di Kulon Progo
Kulon Progo, suarapasar.com – Sertu Ariyanto Babinsa Wates Koramil 01/Wates Kodim 0731/Kulon Progo bersama Bhabinkamtibmas Wates, monitoring giat fasilitasi advokasi program ketahanan keluarga anti narkoba berbasis sumber daya pembangunan desa/kelurahan yang diselenggarakan oleh BNNP Propinsi DIY. Kegiatan tersebut digelar di Pendopo Joglo Kopi Jolo Tundo yang berlokasi di Pedukuhan Kawirejan, Kalurahan Sogan, Kapanewon Wates, […]