17 Jan, 2025

KKN UMBY Jasa Raharja Gelar Program Cek Kesehatan dan Pengobatan Gratis di Pasar Lempuyangan Yogyakarta

Yogyakarta, suarapasar.com – KKN dari Mahasiswa Universitas Mercu Buana Yogyakarta kelompok 89 bekerjasama dengan Jasa Raharja Cabang D.I.Yogyakarta menyelenggarakan program Cek Kesehatan dan Pengobatan Gratis di Pasar Lempuyangan Yogyakarta, Senin, 8 Agustus 2022.   “Kegiatan ini berjalan dengan baik dan lancar, dengan mayoritas para pedagang Pasar serta antusias dari pengunjung pasar,” kata Lurah Pasar Lempuyangan […]