Desember 2022
Dandim Kulon Progo Terima Kunjungan Staf PT Angkasa Pura I Bandara YIA
Kukon Progo, suarapasar.com – Komandan Kodim 0731/Kulon Progo Letkol Inf Nurwaliyanto menerima kunjungan dari Staf PT Angkasa Pura I Bandara Yogyakarta Internasional Airport (YIA) Misranedi dan Priyantoro, di Ruang Transit Makodim, Jumat, 30 Desember 2022. Kunjungan dari Staf PT Angkasa Pura ke Makodim bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi dan meningkatkan sinergitas antara PT Angkasa […]