Kunjungan Peninjauan Lokasi TPU di Wilayah Kriyanan Wates

Kunjungan Peninjauan Lokasi TPU di Wilayah Kriyanan Wates

Wates, suarapasar.com – Sertu Ariyanto Babinsa Kelurahan Wates Koramil 01/Wates Kodim 0731/Kulon Progo bersama Bhabinkamtibmas, Lurah dan pamong monitoring dan mendampingi Ketua DPRD Kulon Progo Akhid Nuryati SE beserta rombongan.

 

Monitoring Ketua DPRD Kulon Progo melaksanakan kunjungan peninjauan lokasi Tempat Pemakaman Umum (TPU) di wilayah RW 06 Kriyanan Kelurahan Wates, Kamis, 8 September 2022.

 

Kunjungan peninjauan lokasi Tempat Pemakaman Umum tersebut terkait dengan rencana akan di bangunnya bangket sepanjang 100 meter di area pemakaman karena berlokasi di pinggiran Sungai Serang yang Rawan terjadinya longsor pada saat musim hujan.

 

“Dalam peninjauan ini rencana akan dibangunnya bangket sepanjang 100 m di area pemakaman,” dikatakan Babinsa Wates.(asw,parang)

68 thoughts on “Kunjungan Peninjauan Lokasi TPU di Wilayah Kriyanan Wates

  1. With the whole thing which appears to be developing inside this area, a significant percentage of perspectives are relatively radical. Even so, I beg your pardon, but I do not give credence to your whole suggestion, all be it refreshing none the less. It looks to us that your opinions are generally not totally validated and in fact you are generally your self not fully certain of the point. In any event I did take pleasure in reading through it.

  2. I discovered your blog site on google and check a few of your early posts. Continue to keep up the very good operate. I just additional up your RSS feed to my MSN News Reader. Seeking forward to reading more from you later on!…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *