Politik
Rekomendasikan Dokter Hasto Wardoyo dan Wawan Harmawan, PDI Perjuangan Optimis Menangkan Pilkada Kota Yogyakarta
Yogyakarta, suarapasar.com : DPC PDI Perjuangan Kota Yogyakarta akan mendaftarkan bakal calon Walikota dan Wakil Walikota Yogyakarta yang diusung oleh PDI Perjuangan Kota Yogyakarta, Hasto Wardoyo dan Wawan Harmawan ke KPU Kota Yogyakarta pada Kamis, (29 /8/ 2024). Djarot Syaiful Hidayat, Ketua DPP PDI Perjuangan menjelaskan bahwa DPP PDI Perjuangan telah menetapkan sosok pemimpin untuk […]