Jasa Raharja Talkshow Kesamsatan Komitmen PT Jasa Raharja dalam Penjaminan Korban Kecelakaan Lalu Lintas di Sleman

Jasa Raharja Talkshow Kesamsatan Komitmen PT Jasa Raharja dalam Penjaminan Korban Kecelakaan Lalu Lintas di Sleman

Yogyakarta, suarapasar.com – Jasa Raharja Menjadi Narasumber Talkshow di ADI TV dengan tema “Talk Show Kesamsatan Komitmen PT Jasa Raharja dalam Penjaminan Korban Kecelakaan Lalu Lintas di Sleman”.

Pada kesempatan tersebut, Septi Ayu Pratiwi, Kepala Sub Bagian SW & Humas menjadi salah satu narasumber pada tanggal 26 Juni 2023 di stasiun ADI TV menyampaikan dan memberikan informasi terkait perluasan pembayaran Pajak PKB serta SWDKLLJ melalui E-Posti, Signal, Gopay, Jogjakita.

Samsat Sleman telah memberikan beberapa layanan untuk mendekatkan masyarakat membayar pajak dengan cara memberikan pelayanan melalui Samsat on Call, Samsat Park and Ride Bandara Adisucipto, dan Samsat on Sunday Morning di Stadion Maguwoharjo.

Layanan ini diluncurkan dengan harapan bisa meningkatkan kesadaran masyarakat untuk taat membayar pajak dan dengan kemudahan layanan ini sangat membantu masyarakat karena tidak perlu repot-repot datang ke Samsat Induk.

Sedangkan jika lokasi tidak memungkinkan, Tim Samsat Sleman bisa menyesuaikan di wilayah masing-masing, contohnya di tempat pabrik-pabrik maupun di layanan pemerintah seperti di kalurahan maupun di kecamatan.

Menutup kegiatan tersebut, Kepala Sub Bagian SW & Humas menghimbauan bagi masyarakat bagi pengguna jalan raya agar membayar pajak kendaraan bermotor karena jika tidak, dan tetap menjaga budaya keselamatan, karena kecelakaan berawal dari pelangggaran lalu lintas jalan.

Narasumber Kegiatan tersebut KPPD DIY di Sleman E. Rully Marsiati, SH Kepala Sub Bagian SW & Humas PT Jasa Raharja Cabang D.I Yogyakarta, Kanit Regident Polresta Sleman IPTU Ni Komang Ayu Widiyani, S.Tr.K., M.B.A, SH, Anggota Komisi B DPRD Provinsi DIY.(parang)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *