Mujahadah dan Pertemuan Rutin Irmas di Masjid Al Mutaqin Padukuhan Menguri Hargotirto Kokap

Mujahadah dan Pertemuan Rutin Irmas di Masjid Al Mutaqin Padukuhan Menguri Hargotirto Kokap

Kokap, suarapasar.com – Serma Maryanta Babinsa Hargotirto Koramil 03/Kokap Kodim 0731/Kulon Progo, mengikuti Mujahadah dan pertemuan rutin Irmas (Ikatan Remaja Masjid).

 

Pertemuan dikaksanakan di Masjid Al Mutaqin Padukuhan Menguri, Kalurahan Hargotirto, Kapanewon Kokap, Kabupaten Kulon Progo, pada hari Rabu, 18 Januari 2023.

 

Mujahadah dipimpin Ustad Musyafa sebagai Tokoh Agama dan Pembimbing Irmas Masjid Al Mutaqin.

 

Dalam kesempatan ini, Babinsa menyampaikan dan mengharapkan agar selalu bersinergi dengan TNI guna terciptanya pertahanan yang kuat. Babinsa juga mengajak anggota Irmas untuk selalu meningkatkan ibadah dan selalu bersyukur kepada Allah SWT atas limpahan rahmat dan karunia-Nya.

 

“Kegiatan keagamaan di masjid agar selalu dilestarikan guna menciptakan akhlak yang mulia. Budayakan sikap ramah tamah dan sopan santun kepada siapapun,” tutur Babinsa.(asw,parang)

8 thoughts on “Mujahadah dan Pertemuan Rutin Irmas di Masjid Al Mutaqin Padukuhan Menguri Hargotirto Kokap

  1. Awsome article and straight to the point. I don’t know if this is actually the best place to ask but do you people have any ideea where to hire some professional writers? Thank you 🙂

  2. you’re truly a just right webmaster. The site loading speed is incredible. It seems that you’re doing any unique trick. Moreover, The contents are masterwork. you have performed a great task in this subject!

  3. I’m now not positive where you are getting your info, however good topic. I needs to spend some time studying much more or working out more. Thank you for excellent information I used to be looking for this information for my mission.

  4. I do agree with all the ideas you’ve presented in your post. They are really convincing and will certainly work. Still, the posts are very short for beginners. Could you please extend them a little from next time? Thanks for the post.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *