Pertahankan Kinerja Positif, Jasa Raharja Diperkuat Komisaris Baru

Pertahankan Kinerja Positif, Jasa Raharja Diperkuat Komisaris Baru

Jakarta, suarapasar.com : Hasil Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) menyetujui adanya pergantian dua komisaris PT Jasa Raharja, yakni Komisaris Utama Irjen Pol. (Purn.) Drs. Budi Setiyadi, S.H., M.Si, dan Suprianto, sebagai anggota komisaris. Selanjutnya, Jabatan Komisaris Utama PT Jasa Raharja yang baru, digantikan oleh Irjen Pol. Drs. Hendro Sigiatno, MM, sementara Suprianto, digantikan oleh Muhammad Khoerur Roziqin.

Pergantian dua jabatan komisaris tersebut, tertuang dalam Keputusan Menteri Badan
Usaha Milik Negara Nomor SK-196/MBU/09/2022 dan Direktur Utama Perusahaan Perseroan (Persero) PT Bahana Pembinaan Usaha Indonesia, selaku para pemegang saham PT Jasa Raharja, dan Nomor 010/KepSir-PS/BPUI/IX 2022 tanggal 15 September 2022 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota Dewan Komisaris PT Jasa Raharja.

PT Jasa Raharja mengucapkan terima kasih kepada Budi Setiyadi dan Suprianto, atas dedikasi dan sumbangsihnya selama menjabat sebagai Dewan Komisaris PT Jasa Raharja yang telah menorehkan kinerja positif. Manajemen perusahaan, juga menyambut baik kedua Dewan Komisaris baru yang akan menjadi bagian dari keluarga besar PT Jasa Raharja.

Pengangkatan dan pergantian jajaran komisaris ini merupakan hal yang wajar dilakukan, sebagai salah satu strategi perseroan untuk memperkuat struktur organisasi serta meningkatkan tata kelola perusahaan.

Dengan adanya perubahan di kursi Dewan Komisaris Jasa Raharja, ke depan diharapkan akan semakin meningkatkan kinerja perusahaan, sehingga terwujud BUMN yang unggul dan berkelanjutan.

Dengan adanya perubahan tersebut, maka susunan Dewan Komisaris PT Jasa Raharja menjadi sebagai berikut :

Komisaris Utama: Hendro Sugiatno
Komisaris 1. Muhammad Khoerur Roziqin 2. Humaniati, Komisaris Independen 1.Antonius, 2. Rimawan Pradiptyo,  3. Eko Suwardi.(parang)

10 thoughts on “Pertahankan Kinerja Positif, Jasa Raharja Diperkuat Komisaris Baru

  1. Heya are using WordPress for your site platform? I’m new to the blog world but I’m trying to get started and create my own. Do you need any html coding expertise to make your own blog? Any help would be greatly appreciated!

  2. Hey would you mind sharing which blog platform you’re using? I’m planning to start my own blog soon but I’m having a tough time selecting between BlogEngine/Wordpress/B2evolution and Drupal. The reason I ask is because your layout seems different then most blogs and I’m looking for something unique. P.S My apologies for being off-topic but I had to ask!

  3. The subsequent time I read a blog, I hope that it doesnt disappoint me as much as this one. I imply, I know it was my option to learn, but I truly thought youd have something fascinating to say. All I hear is a bunch of whining about one thing that you would repair should you werent too busy in search of attention.

  4. Thanks for sharing excellent informations. Your site is so cool. I’m impressed by the details that you?¦ve on this site. It reveals how nicely you perceive this subject. Bookmarked this web page, will come back for more articles. You, my pal, ROCK! I found simply the info I already searched all over the place and simply couldn’t come across. What an ideal web site.

  5. Can I just say what a relief to find someone who actually knows what theyre talking about on the internet. You definitely know how to bring an issue to light and make it important. More people need to read this and understand this side of the story. I cant believe youre not more popular because you definitely have the gift.

  6. I’ve been browsing online more than 3 hours nowadays, but I by no means found any attention-grabbing article like yours. It is beautiful value sufficient for me. In my view, if all web owners and bloggers made just right content material as you did, the internet might be much more helpful than ever before. “It’s all right to have butterflies in your stomach. Just get them to fly in formation.” by Dr. Rob Gilbert.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *