25 Jan, 2025

Waktu Tanggap Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat) Kota Yogyakarta Lebihi Standar Nasional

    Yogyakarta, suarapasar.com : Waktu tanggap Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat) Kota Yogyakarta sudah mencapai 10 menit 30 detik, catatan tersebut melebihi standar nasional yaitu 15 menit.   Kepala Damkarmat Kota Yogyakarta Taokhid, mengatakan meski sudah lebih cepat dibanding standar nasional, pihaknya menargetkan response time atau waktu tanggap akan terus ditingkatkan, yang didukung […]